Sejak Juli 2017 dibuka IPAAA dengan mengkombinasikan metode belajar klasik yaitu mulazamah dan kurikulum diknas khusus mata pelajaran yang diujikan untuk mendapatkan ijazah SMP dan SMA kesetaraan. Alhamdulillah walau dalam keterbatasan dalam segala hal, IPAAA telah melahirkan para penghafal Al-Qur’an dan Al-Hadits dan dapat melanjutkan Study mereka di Universitas madinah KSA, Universitas al-Azhar Cairo, LIPIA, UGM, IPB dan universitas swasta lainnya.
Melahirkan generasi penghafal Al-Qur’an dan Al-Hadits dengan pemahaman ahlussunnah wal jama’ah
Sesuai Sunnah
Komitmen dalam menjalankan sunnah Rasulullah ﷺ dalam kehidupan
Berbahasa Arab Aktif
Mengembangkan Bahasa Arab secara aktif dan kreatif sebagai sumber utama dalam memahami sumber pokok ajaran Islam
Pendidikan
Jenjang Pendidikan
Istana Penghafal Al-Qur’an dan Al-Hadits mengadakan pendidikan tingkat menengah (SMP) kesetaraan
Dan Tingkan Menengah Atas (SMA) kesetaraan
Kurikulum Pendidikan
Kurikulum IPAAA dibuat secara mandiri terdiri dari Aqidah, Fikih, Adab, Bahasa Arab, Sirah nabawiyah, ilmu hadits, ulumul qur’an.
Disamping itu IPAAA mengikuti kurikulum diknas khususnya mata pelajaran yang akan diujikan sebagai syarat kelulusan.
Lama Pendidikan
Masa belajar Para santri di IPAAA minimal 3 tahun dengan ijazah SMP kesetaraan
Dan ditambah 3 tahun untuk jenjang pendidikan menengah Atas dengan ijazah SMA kesetaraan
Kontak Kami
Bagian Pendaftaran
Penerimaan Peserta Didik Baru
Bagian Administrasi
Administrasi & Umum
Bagian Pendaftaran
Penerimaan Peserta Didik Baru
Bagian Administrasi
Administrasi & Umum
Keunggulan Kami
Hafal Al Qur'an & Hadist
Hafal Al Qur'an 30 Juz dan Hafal 1,000 Hadist
Karakter
Membentuk pola pikir & gaya hidup santri yang mandiri
Program Beasiswa
Beasiswa berprestasi, beasiswa keluarga kurang mampu dan membantu para alumni untuk mendapatkan beasiswa kuliah di Universitas dalam negeri maupun Universitas luar negeri
Sunnah Rasulullah ﷺ
Pembiasaan santri mengamalkan Sunnah Rasulullah ﷺ di lingkungan pondok
Letak Strategis
Tempat strategis di pusat kota kab. Bogor
Biaya Terjangkau
Biaya Terjangkau untuk semua kalangan
Suasana Pondok
Peta Lokasi
Alamat yang harus ditetapkan untuk peta yang akan di embed